Berpikir Komputasi
Struktur Data :
adalah cara menyimpan dan mengatur data secara terstruktur pada sistem komputer atau pangkalan data (database) sehingga lebih mudah diakses.
Tree Data :
bentuk struktur data tidak linear yang menggambarkan hubungan yang bersifat hirarkis (hubungan one to many) antara elemen-elemen
Graph Data :
struktur data non-linier yang terdiri dari sejumlah node atau simpul dan tepi yang menghubungkannya
Algoritma :
suatu langkah atau metode yang telah direncanakan secara matang agar berurutan dan tersusun rapi, serta sering digunakan untuk menyelesaikan suatu masalah dengan memberikan petunjuk tindakan.
Definisi algoritma menurut para ahli :
Menurut Thomas H. Cormen (2009:5), Algoritma adalah prosedur komputasi yang mengambil beberapa nilai atau kumpulan nilai sebagai input kemudian di proses sebagai output
Donald Ervin Knuth mengatakan bahwa algoritma adalah kumpulan aturan-aturan yang berhingga dan bisa memberikan serangkaian operasi agar dapat memecahkan suatu permasalahan yang sedang terjadi
Ekspresi dan Operasi Logika :
ekspresi yang mengevaluasi nilai logika 0,0 untuk salah dan 1,0 untuk benar.
Operasi logika digunakan untuk membandingkan dua pernyataan kondisi
Flowchart :
Flowchart adalah alat visual yang digunakan untuk merepresentasikan alur kerja atau proses dalam bentuk diagram. Dalam dunia pemrograman dan sistem, flowchart digunakan untuk merencanakan, menganalisis, dan memahami langkah-langkah yang diperlukan dalam menyelesaikan suatu tugas atau masalah
Flowchart Dokumen :
bagan alir yang menunjukkan arus dari laporan dan formulir termasuk tembusan-tembusannya
Flowchart Data :
representasi grafik dari sebuah sistem. DFD menggambarkan komponen-komponen sebuah sistem, aliran-aliran data diantara komponen-komponen tersebut, asal, tujuan dan penyimpanan dari data tersebut
Flowchart sistem :
bagan yang menunjukkan alur kerja atau apa yang sedang dikerjakan di dalam sistem secara keseluruhan dan menjelaskan urutan dari prosedur-prosedur yang ada di dalam sistem
Flowchart program :
menjelaskan atau menggambarkan setiap proses yang terjadi dalam program
Simbol² Flowchart :
Flow
Terminatori
Connector
Decision
Processing
Contoh Flowchart :
membuat kopi,
memasak nasi,
bikin kue,
mengganti bohlam lampu
Komentar
Posting Komentar